Eks pemain dari Barcelona FC, Xavi Hernandez, di ketahui bahwa dirinya juga ikut serta dalam memberikan pendapatnya terhadap kepindahan yang di lakukan oleh kiper legenda dari Los Blancos, Real Madrid CF, Iker Casillas.
Di mana Xavi menilai bahwa rekan satu negaranya tersebut sama sekali tidak berhak untuk di biar pergi dengan begitu saja dari Estadio Santiago Bernabeu yang merupakan markas dari Real Madrid.
Nasib dari seorang Iker Casilllas memang sudah mulai terlihat tidak ada suatu kejelasan yang pasti dari pihak manajemen Real Madrid CF pada saat setelah kompetisi Piala Dunia 2014 lalu berlangsung.
Kiper yang sudah bermain untuk Madrid selama 25 tahun tersebut ini di ketahui bahwa dirinya tampil dengan hal yang tidak berhasil memperlihatkan suatu penampilan yang bagus, alias inkonsisten.
Melihat bahwa hal tersebut akan dapat membuat suatu hal yang tidak di inginkan, para petinggi Madrid pun langsung mendepak Iker Casillas, dan pada saat ini juga sang pemain sudah bergabung dengan klub besar asal Portugal, FC Porto.
“Casillas tidak layak mendapatkan apa yang telah di alaminya pada saat ini, itu semua adalah suatu hal yang tidak wajar bagi saya, karena ia sudah melakukan yang terbaik bagi Madrid. Melihat hal ini, saya hanya dapat memberikan beberapa opini terhadap rekan satu tim nasional Spanyol tersebut.” Kata Xavi Hernadez seperti yang di beritakan oleh Sportsmole.
“Casillas juga terlihat sangat sedih sekali, dan hal ini juga membuat saya sangat kesal dan sedih juga. Karena perpisahan yang di lakukan oleh Madrid kepada Casillas terlihat sangat sederhana sekali, tidak sesuai dengan apa yang sudah di perbuat oleh seorang Casillas selama menjadi kiper andalan dari Madrid dalam waktu yang cukup lama 25 tahun.” Akhir salah satu legenda sepak bola dari Barcelona FC tersebut yang pada saat ini tengah merumput bersama salah satu tim sepak bola asal Qatar. (FD)