Stadion Sao Paolo,kandang Napoli di Italia merupakan tempat penuh mistik,dimana mereka tidak pernah kalah di kancah partai Eropa. Namun Mancini berpesan kepada para pemainnya untuk tidak terintimidasi oleh faktor tersebut karena pertandingan Manchester City melawan Napoli sangat penting.
Mengingat bahwa partai tersebut bukan hanya akan mengantarkan Manchester City ke babak penyisihan,tetapi juga memberikan impact terhadap usaha mereka merebut titel Juara Liga Inggris. Yang mengkhawatirkan Mancini bukan tidak lolos ke babak penyisihan Piala Champions untuk pertama kalinya,tetapi tergelincir jatuh ke Liga Europa,dimana dia akan berhadapan dengan kompetisi unik disana.
Penampilan Manchester City di Liga Inggris telah membuat ekspektasi tinggi terhadap Mancini untuk bisa meneruskannya di Liga Champions.
By: Taruhan SBOBET