Sejauh ini Villa memang belum mampu mengeluarkan performa yang memuaskan untuk tim.Dimana ia hanya mampu menyumbangkan dua gol untuk Barca dari tujuh penampilannya diajang lokal.Kalau digabungkan dengan penampilannya di seluruh kompetisi, mantan Valencia itu baru mengoleksi empat gol.Namun Villa mengungkapkan bahwa ini semua semua belum terlambat dan Ia yakin bisa menjadi mesin gol baru untuk Barcelona.