CYBERBOLA – Pelatih tim nasional Inggris menyatakan masa depan pemain Manchester United Michael Owen bersama skuad Three Lions masih belum usai. Ia meyakini Owen masih mempunyai pengaruh untuk tampil di level internasional.
Pernyataan Pearce itu muncul setelah cedera yang dialami pekan lalu oleh Owen. Banyak orang yang menyebutkan cedera tersebut akan memunculkan kekhawatiran karir masa depan Owen akan habis.
Menurut saya Capello mengambil pemain ke dalam skuadnya berdasarkan manfaat dan saya yakin pintu masuk ke dalam timnas masih terbuka bagi Owen.
by : sbobet