Cyber Bola

BECKHAM SENANG BERMAIN DI OLD TRAFFORD, MESKIPUN KALAH MELAWAN MU !!!

CYBERBOLA – David Beckham mengaku bahagia bisa kembali lagi menginjak rumput di lapangan Old Trafford saat AC Milan bertemu dengan Manchester United di leg kedua babak 16 besar Liga Champions.

Meski menyimpan rasa bahagia bertemu lagi dengan mantan klubnya, namun Beckham tetap tidak kuasa meredam rasa kecewanya karena Ac Milan telah tersingkir dari Liga Champions.

“Ini memang saat yang mengecewakan karena kami telah tersingkir. Tapi buat saya bisa kembali lagi ke sini sungguh hal yang selalu istimewa,” ujar Beckham kepada wartawan.

“Sekali lagi, ini telah menjadi hal yang sangat manis bisa kembali lagi ke sini meski saya tetap kecewa dengan kekalahan ini,” ujarnya.

By: sbobet