John Terry yang terkena kasus dengan Anton Ferdinand nyatanya akan memundurkan diri dari Timnas Inggris hal itu dikarenakan John Terry merasa tidak menerima atas hasil yang dikeluarkan pihak FA terhadap dirinya. Pihak Bandar Bola EURO 2012 mengatakan jika John Terry resmi memundurkan diri dari timnas Inggris maka Fabio Capello akan berputar otak untuk mencari pengganti dari John Terry. Penampilan John Terry bersama Timnas Inggris terbilang sangat baik namun masalah yang dilakukan John Terry terhadap Anton Ferdinand harus membuat pihak FA mengambil langkah yang kejam sehingga jabatan dari John Terry sendiri harus dilepas dan hal itu membuat John Terry sendiri harus menyatakan bahwa dirinya akan mengangkat kaki dari Timnas Inggris.
Keinginan hengkang John Terry dari timnas Inggris masih menjadi gosip-gosip tersendiri karena pihak John Terry sendiri belum menyatakan hal itu sebagai hal positif. Mengenai pengganti dari John Terry pelatih timnas Inggris Fabio Capello telah memiliki beberapa nama yang akan menjadi pengganti Terry untuk menjabat sebagai kapten timnas Inggris di EURO 2012. Pertandingan yang bergengsi antara negara Eropa tersebut akan segera digelar pada bulan Juni mendatang dan Fabio Capello akan bergerak cepat untuk mencari pengganti dari John Terry. Joe Hart yang digadang-gadang akan menjadi pengganti Terry menyatakan kepada Bandar Bola EURO 2012 bahwa dirinya tidak berharap untuk menjadi kapten timnas Inggris karena hal itu bukan merupakan incaran utama Joe Hart karena Hart hanya ingin membantu Inggris menjadi juara EURO 2012 nanti.(ST)