Manajemen Real Madrid telah mengajukan banding atas putusan UEFA yang memberikan sanksi lima pertandingan kepada Jose Mourinho.
kubu Mourinho sebelumnya berencana membawa masalah sanksi ini ke Court of Arbitration for Sport [CAS]. Namun, manajemen Madrid menginginkan agar permasalahan itu diselesaikan lebih dulu melalui banding ke UEFA.
“Real Madrid telah mengajukan banding atas sanksi disiplin yang diberikan komite kepada Jose Mourinho dan pengendalian UEFA pada 6 Mei. Banding itu berkaitan dengan leg pertama semi-final Liga Champions antara Real Madrid di Madrid pada 27 April,” demikian pernyataan UEFA.
Komite banding UEFA akan memproses banding Mourinho pada akhir bulan ini. @ AGEN JUDI BOLA